Bitung - Swaramanadonews.co. - Kapolda Sulut Irjen.Pol.Yudhiawan Wibisono,S.l.K.,M.Si. Memberi Atensi Kepada Kapolres
Kota Bitung Albert Zai Untuk membersihkan mafia solar di kota bitung melalui Kasat Reskrim Kota Bitung lptu. Gede Indra.S.I.K,.M.H.yang ditemui diruang kerjanya Jumat(8/3/2024) mengatakan bahwa pihaknya siap menjalankan tugas patroli setiap hari baik siang maupun malam harinya untuk memberantas dan membersihkan aksi ilegal solar melalui program operasi Penyalahgunaan Bahan Bakar Minyak(BBM) solar Bersubsidi di wilayah kota Bitung.
Iptu Gede Indra menjelaskan kami sudah pernah mengamankan oknum penyalahgunaan dua unit mobil berisi bbm ilegal jenis solar di SPBU Bitung.
Menurut Kasat Reskrim Kota bitung Gede Indra, apabila penyakit masyarakat Penyalahgunaan ilegal Jenis solar BBM masih ada lagi, kami sikat dan tindak tegas agar tidak ada lagi orang bermain dengan jenis solar bersubsidi. namun sebaliknya, jika mereka nempunyai kantongi Izin berniaga umum transporter silahkan, asal Jenis solar BBM bersubsidi industri yang mereka ambil resmi, apabila mereka ambil dari SPBU solar subsidi mereka, kami sikat dan tindak tegas
Jika ada yang melakukan pelanggaran, aparat kepolisian tidak mengenal kompromi untuk memberantas habis aksi pelaku mafia ilegal jenis solar BBM bersubsidi di wilayah hukum polresta bitung, agar dapat memberikan rasa aman,nyaman dan tentram kepada masyarakat.masih dalam wawancara dengan Swaramanadonews.co.
Gede Indra menghimbau kepada warga masyarakat di wilayah kota bitung sudah paham mana yang solar subsidi dan solar industri.lebih lanjut Gede Indra menegaskan kota bitung dengan adanya program serta atensi dari Kapolda Sulut
Kapolres Kota Bitung Albert zai melalui Kasat Reskrim Bitung siap mengamankan dan membersihkan serta memberantas program mafia ilegal jenis solar BBM bersubsidi di wilayah kota bitung.(FL).